Tuesday 9 September 2014

Cara Tepat Memijat Payudara

pijat payudara - http://lethisaade.blogspot.com
Bagi mereka yang sudah dianugerahi payudara besar, kencang, sehat sejak lahir tentulah suatu anugrah, karena diluar sana banyak wanita yang mendambakan memiliki payudara besar, sehingga melakukan berbagai upaya untuk mendapatkannya. Baik dengan obat-obatan maupun menggunakan cara instans yaitu implan payudara. 

Akan tetapi diluar itu semua sebetulnya ada cara alami yang tak ada salahnya untuk dicoba. Salah satu rahasia cara merawat payudara adalah dengan menggunakan teknik pijat. Memijat payudara dapat membantu mengencangkan dan memperbesar payudara sehingga menjaga bentuk payudara agar tidak kendur. Selain itu manfaat pijat payudara dapat merangsang produksi ASI yang nantinya akan sangat berguna saat mempunyai bayi. 

Cara Memijat Payudara 

Pijat payudara sebaiknya dilakukan 2 kali dalam seminggu. Tetapi jika anda sedang dalam proses pembesaran payudara lebih baik untuk memijatnya setiap hari sampai hasil yang diinginkan. 

pijat payudara - http://lethisaade.blogspot.com


  1. Mulailah dengan melakukan gerakan dengan menekan dari bawah ke atas, di belahan payudara Anda. 
  2. Tutup Puting dengan kapas atau plester lalu tekan puting payudara anda, kemudian pijatlah dengan 2 jari tangan kiri anda ke arah luar 
  3. Lakukan gerakan memutar sambil di arahkan ke atas 
  4. Letakkan tangan anda di payudara kanan dan kiri. Buatlah tekanan ke bawah dengan menggunakan ibu jari 
  5. Letakkan tangan anda di payudara kanan dan kiri ibu jari menekan bagian atas payudara, gerakkan hanya ibu jari saja ke arah dalam (empat jari lain menyangga bawah payudara). 
  6. Jika masih bingung bisa liat Video Cara Memijat Payudara
Payudara merupakan salah satu anggota tubuh cewek yang harus mendapat perhatian khusus agar bisa berfungsi secara optimal baik secara biologis (menyusui) maupun estetika (tetap indah dan kencang). Payudara yang indah dan sehat terlihat padat berisi dan montok tentunya. Pertumbuhan payudara sangat dipengaruhi oleh faktor hormonal, gizi, berat badan, olahraga atau aktifitas, serta genetik. Biasanya payudara akan mulai menunjukkan masa pertumbuhannya saat cewek telah masuk masa pubertas meskipun sebelum pubertas normal jika sudah ditemukan pertumbuhan payudara. Pertumbuhan ini akan memperlihatkan bentuk dan ukuran serta kekencangannya. Saat awal seperti inilah sebaiknya perawatan payudara sudah disadari dan dilakukan. 
Seperti dengan gemar melakukan Olahraga. Orang yang sehat dan memiliki tubuh bugar biasanya rutin melakukan olah raga. Demikian juga dalam merawat payudara agar tetap kencang. Rajin-rajinlah melakukan push up karena sangat berguna sekali untuk kekencangan pada otot-otot yang ada dalam payudara. Olahraga lain agar payudara kencang adalah dengan menggunakan barbel. Berbaringlah, kemudian tekuk lutut dan mulai angkatlah barbel yang telah disesuaikan beratnya dengan kemampuan kamu untuk mengangkatnya dengan menggunakan kedua tangan secara bersamaan. kemudian tarik ke bawah tangan secara perlahan-lahan. Gerakan ini sebaiknya diulang hingga 10 kali. 
Juga dengan istirahat cukup dan gizi seimbang Karena hal ini tidak bisa disepelekan, bagaimanapun kedua hal ini juga akan membantu keseimbangan hormonal kamu agar fungsi hormon dalam menjaga pertumbuhan payudara bisa lebih optimal. 

Selamat mencoba dan jika kamu masih ragu, mungkin bisa dikonsultasikan terlebih dahulu dengan dokter atau ahlinya.

No comments:

Post a Comment

komentarlah dengan bijak, sesuai konten, no spam, dan tidak tinggalkan link aktif, thanks for reading :)